Kepala Kantor menegaskan, maju mundurnya suatu bangsa sangat ditentukan oleh maju mundurnya pendidikan. Dan maju mundurnya pendidikan tergantung maju mundurnya pendidik dan tenaga kependidiakan. Oleh karena itu pendidik dengan tenaga kependidikan harus memiliki kualitas yang baik, sehingga menghasilkan output yang baik pula. Diklat inilah sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan kualitas pendidik tersebut.
Diklat Teknik Substantif tersebut akan dilaksanakan selama 6 hari dari tanggal 23 s/d 28 April 2018 dan diikuti oleh 30 orang guru yang terdiri dari guru Madrasah Aliyah Negeri sebanyak 14 orang dan guru Madrasah Aliyah Swasta sebanyak 16 orang.
0 comments:
Posting Komentar